Bikin Salut! Totalitas dan Mendalami Karakter, Chelsea Islan Rajin Latihan Biola di Sela Shooting - Tribun Style

Bikin Salut! Totalitas dan Mendalami Karakter, Chelsea Islan Rajin Latihan Biola di Sela Shooting - Tribun Style

TRIBUNSTYLE.COM - Profesionalitas Chelsea Islan sebagai seorang aktris patut diacungi jempol.

Tak cuma sekedar akting saja, rupanya Chelsea Islan juga tak mau membohongi penonton dengan sok-sok an main biola.

Dalam film Ayat-ayat Cinta 2, Chelsea Islan mendapatkan peran sebagai gadis yang jago main biola.

Film Ayat-ayat Cinta garapan Guntur Soeharjanto saat ini sedang diproduksi.

Film yang diadabtasi dari novel karya Habiburrahman El Shirazy itu telah memilih para pemainnya.

Salah satu yang ikut meramaikan film ini adalah bintang muda Chelsea Islan.

Aktris 22 tahun itu memerankan sosok Kiera yang bermain biola.

filmaac2 http://ift.tt/2jsj9hh

Demi profesionalitas kerja, Chelsea Islan rela mendalami karakter dengan bisa memainkan biola.

Pada acara A Prologue to The Greatest Love Story Ayat-Ayat Cinta 2, Chelsea secara langsung memamerkan kebolehannya bermain biola.

Menurut pelatihnya, Chelsea hanya belajar dalam waktu sebulan.



Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "Bikin Salut! Totalitas dan Mendalami Karakter, Chelsea Islan Rajin Latihan Biola di Sela Shooting - Tribun Style"

Posting Komentar