TRIBUNSTYLE.COM - Penampilan seseorang bisa dikatakan menjadi inspirasi bagi kita yang melihatnya langsung atau hanya lewat media sosial.
Bukan saja menjadi andalan bagi kita melainkan untuk selalu update dengan style fashion terkini.
Kalau bisa dikatakan kita bisa saja menirukan gaya busana para artis tanah air yang modis, seperti Syahrini atau Nagita Slavina.
Mungkin kalau Syahrini kita belum bisa ngikuti kali ya, namun kalau untuk ibu satu anak ini mungkin masih sanggup.
• Ini Koleksi Handbag Terbaru Nagita Slavina, Harganya Sampai Ratusan Juta!
Nah, tapi bagaimana kalau ternyata dalam sekali tampil saja Gigi harus mengeluarkan budget hingga puluhan juta dalam sekali tampil?
Kalian pun bakal terkejut dengan outfit doi saat santai, masih terbilang sosialita sih ya.
Ini nih, coba kita perhatikan bersama yuk outfit yang digunakan Gigi dalam sekali tampil dengan ragam merek dan harga.
Dalam foto tersebut, doi sedang berjalan santai bersama sang buah hati, Rafathar, menggunakan outfit yang terbilang feminin dan casual.
Shirt white yang digunakannya tersebut dari brand Zara dah harganya bisa mencapai Rp 599 ribu.
0 Response to "Coba Perhatikan, Outfit Nagita Slavina Sekali Tampil Bisa Capai ... - Tribun Style"
Posting Komentar