TRIBUNNEWS.COM - Perang dingin antara Raffi Ahmad, Ayu Ting Ting dan Jessica Iskandar tampaknya semakin memanas.
Sebelumnya sempat beredar kabar bahwa Jedar dianggap membocorkan adanya hubungan istimewa antara Raffi dan Ayu.
Sejak berita itu beredar, Jedar tampak menarik diri dari Raffi dan Ayu.
Sedangkan yang kita tahu, ketiga artis ini tak hanya sekedar rekan kerja tapi sudah seperti saudara.
Namun pada akhirnya, keadaan menjadi semakin runyam dan tak terkendali.
Baca: Jessica Iskandar dan Vishal Singh Pamer Kemesraan di Kolam Renang
Dilansir Grid.ID dari akun gosip @komentatorpedas, dalam tayangan sebuah video yang beredar terlihat Jedar sedang menangis.
Sangat jelas terlihat Jedar tak kuasa menahan tangis saat menjelaskan masalah yang ia alami.
Rupanya Jedar menceritakan kehilangan sosok Raffi yang sudah ia anggap sebagai abang sendiri.
Baca: Dua Kali Batalkan Janji Pemeriksaan First Travel di Bareskrim, Apalagi Sih Alasan Syahrini?
0 Response to "Sosok Pria Ini Lagi Dirindukan, Tapi Jessica Iskandar Memilih ... - Tribunnews"
Posting Komentar