Jumlah Total Belanja Fantastis, Netizen Justru Salut Lantaran ... - Tribunnews
TRIBUNNEWS.COM - Aktivitas Nagita Slavina kini selalu menjadi sorotan.
Banyak netter yang mengidolakan Gigi, panggilan akrab Nagita, karena sosoknya yang sederhana dan murah senyum.
Selain itu Gigi dipandang sangat sabar menghadapi gosip yang menimpa rumah tangganya, yakni kedekatan Raffi dengan Ayu Ting Ting.
Tak hanya sifatnya tersebut yang membuatnya dipuja banyak orang, banyak juga yang kagum padanya karena Gigi dikenal rendah hati.
Hal tersebut dibuktikan dengan banyaknya barang-barang branded yang dipakainya sejak dulu, namun tak pernah mau ia pamerkan.
Kali ini total belanja Gigi menjadi sorotan lantaran jumlahnya yang disebut fantastis.
Astaga! Raffi Ahmad Keceplosan Sebut Bunda Ayu, Reaksi Nagita Slavina Tak Terduga
Dalam sebuah video yang diunggah akun @videoladygigi, diketahui jika istri Raffi Ahmad itu baru saja meluangkan waktu untuk berbelanja di Plaza Senayan.
Tak sendiri, Gigi ditemani fashion stylist ternama, Carendelano, ketika berbelanja di plaza tersebut, Rabu (16/11/2017).
Asyik berbelanja, Gigi tampak tengah memilih-milih beberapa sepatu.
Related Posts :
Ini Alasan DJ Una Menyembunyikan Usia Kehamilannya di Saat Pernikahannya Baru Sebulan!slidegossip.com - Di usia pernikahannya yang baru menginjak satu bulan, DJ Una Putri membawa kabar bahagia tentang kehamilannya. DJ Una yang… Read More...
Foto Seksi Bareng Anak, Sarah Azhari dan Albany Ray Seperti Pasangan Hot!slidegossip.com - Artis dan model Sarah Azhari yang sudah lama jarang tampil di layar televisi, tiba-tiba saja membuat kejutan saat berfoto … Read More...
Undangan Pernikahan Diposting Lambe Turah, Ini Yang Ditakutkan Dion Wiyoko!slidegossip.com - Aktor tampan Dion Wiyoko, tak lama lagi akan menggelar pernikahannya dengan Fiona Anthony. Sayangnya, tiba-tiba saja undan… Read More...
Dapat Kejutan Baby Shower, Olla Ramlan Malah Dihujat dan Ditertawakan!slidegossip.com - Di usia kehamilannya yang sudah mencapai 7 bulan, artis dan model iklan Olla Ramlan mendapat kejutan baby shower dari para… Read More...
Makin Lengket, Tara Basro Pacaran Dengan Nicholas Saputra?slidegossip.com - Artis cantik berkulit eksotis, Tara Basro dikabarkan sedang dekat dengan aktor tampan Nicholas Saputra. Bahkan baru-baru i… Read More...
0 Response to "Jumlah Total Belanja Fantastis, Netizen Justru Salut Lantaran ... - Tribunnews"
Posting Komentar