Artis yang jadi caleg Perindo adalah Reza Artamevia, Charly Van Houten, Angel Lelga dan Andi Arsyil Rahman.
tirto.id - Sejumlah nama artis disebut mengajukan diri menjadi calon legislatif (caleg) untuk Partai Perindo. Hal ini diungkap oleh Andika Ulil Amri, salah satu anggota Partai Perindo dari Departemen Politik.
Pria asal Makassar ini menjelaskan, Partai Perindo memang membuka kesempatan kepada orang yang bergiat dijalur entertainment jika ingin menjadi kader Perindo.
Hal itu disampaikannya kepada Tirto, Selasa siang (17/7/18) di depan Gedung KPU, sesaat Harry Tanoe memasuki gedung.
Beberapa nama yang disebut oleh Andika meliputi Reza Artamevia, penyanyi kondang yang terkenal lewat tembang lagu "Biar Menjadi Kenangan", hingga Charly Van Houten, penyanyi asal Cirebon yang menjadi pentolan Setia Band serta mantan vokalis ST 12.
Nama lain adapula Angel Lelga, perempuan yang baru saja menikah dengan Vicky Prasetyo, hingga Dearly Dave Sompie, atau yang akrab Dirly, yang terkenal lewat ajang pencarian bakat Indonesian Idol beberapa tahun silam.
Andi Arsyil Rahman, salah aktor ternama, juga tak ketinggalan mendaftarkan diri sebagai caleg.
Tak hanya itu, Andika juga mengatakan terdapat beberapa nama artis lawas yang masuk dalam daftar caleg Perindo. Namun ia enggan membuka nama-nama itu.
Kendati demikian, Andika yakin, seluruh nama-nama tersebut sudah masuk dalam daftar caleg yang diserahkan kepada KPU.
Baca juga:
https://ift.tt/2Lt6GU5
Related Posts :
Ayu Ting Ting Dapat Kabar Buruk di Awal 2018. Liat Foto Keluarga Ini - Tribun TimurAyu Ting Ting Dapat Kabar Buruk di Awal 2018. Liat Foto Keluarga Ini - Tribun Timur
TRIBUN-TIMUR.COM - Tahun 2018 memasuki empat hari.&… Read More...
10 Pesona Syamsir Alam, Pesepak Bola "Teman Dekat" Bunga Jelitha - IDN Times (Siaran Pers) (Blog)
… Read More...
Hubungan Jarak Jauh Indonesia-India, Jessica Iskandar Terciduk ... - Tribun MedanHubungan Jarak Jauh Indonesia-India, Jessica Iskandar Terciduk ... - Tribun Medan
TRIBUN-MEDAN.COM - Jessica Iskandar beberapa waktu lalu di… Read More...
Cieeee Ivan Gunawan Udah Punya Wanita Idaman, Ternyata Bukan Ayu Tingting, Terus Siapa ya ? - Tribun ManadoCieeee Ivan Gunawan Udah Punya Wanita Idaman, Ternyata Bukan Ayu Tingting, Terus Siapa ya ? - Tribun Manado
TRIBUNMANADO.CO.ID - Desain… Read More...
Anak Masih 4 Tahun, Ayu Ting Ting Ajarkan Cari Uang - ShowBiz ... - Showbiz Liputan6.comAnak Masih 4 Tahun, Ayu Ting Ting Ajarkan Cari Uang - ShowBiz ... - Showbiz Liputan6.com
Liputan6.com, Jakarta Ayu Ting Ting menjadi orangt… Read More...
0 Response to "Caleg Perindo: Mulai dari Reza Artamevia Hingga Charly Eks ST 12 - tirto.id (Siaran Pers) (Blog)"
Posting Komentar