10 Potret Kemeriahan Hari Kedua Jazz Traffic 2018, Super Seru! - IDN Times (Siaran Pers) (Blog)

Jazz Traffic kembali mengguncang Surabaya tahun ini. Segudang musisi terpopuler Indonesia turut ambil bagian dalam memeriahkan event akbar tersebut. 

Bertempat di Exhibition and Convention Hall Grand City Mall, Surabaya, ada empat panggung yang dibuka dalam pagelaran ini. Selama dua hari (25/8 sampai 26/8), setiap panggung menghadirkan bintang demi bintang papan atas dan sukses menyedot perhatian pengunjung. 

Nih IDN Times rangkum kemeriahan Jazz Traffic 2018 yang penuh bintang populer. 

1. Jaz membawakan sejumlah cover tembang hits dalam & luar negeri sebelum jadikan Teman Bahagia sebagai gong penampilannya

10 Potret Kemeriahan Hari Kedua Jazz Traffic 2018, Super Seru!IDN Times/Triadanti

2. Yura Yunita buat penonton hanyut dalam euforia lewat lagu-lagu larisnya seperti Berawal dari Tatap dan Buktikan

10 Potret Kemeriahan Hari Kedua Jazz Traffic 2018, Super Seru!IDN Times/Triadanti

3. Stars and Rabbit menyihir ratusan penonton untuk menyenandungkan hits-hits seperti Man Upon the Hill dan Worth It bareng mereka

10 Potret Kemeriahan Hari Kedua Jazz Traffic 2018, Super Seru!IDN Times/Triadanti

4. Indra Lesmana tampil di beberapa panggung berbeda selama Jazz Traffic 2018, semuanya selalu berhasil memukau penikmat musik

10 Potret Kemeriahan Hari Kedua Jazz Traffic 2018, Super Seru!Instagram.com/jazztraffic

5. Selain lagu-lagu terpopuler dari album terdahulunya, Tulus juga membawakan lagu terbarunya di panggung outdoor Jazz Traffic

10 Potret Kemeriahan Hari Kedua Jazz Traffic 2018, Super Seru!Instagram.com/jazztraffic

Baca Juga: 12 Keseruan Jazz Traffic 2018 Day 1, Bertabur Bintang Papan Atas!

6. Syaharani and the Queenfireworks memanjakan para penggemar fans dengan musik jazz kelas atas mereka

10 Potret Kemeriahan Hari Kedua Jazz Traffic 2018, Super Seru!IDN Times/Abraham Herdiyanto

7. Reza Artamevia menggugah nostalgia penonton lewat deretan lagu fenomenal seperti "Satu yang Tak Bisa Lepas" dan "Cinta Kita"

10 Potret Kemeriahan Hari Kedua Jazz Traffic 2018, Super Seru!IDN Times/Triadanti

8. Kunto Aji hidupkan malam yang semakin larut dengan lagu-lagu andalannya. Bikin baper lewat "Terlalu Lama Sendiri"

10 Potret Kemeriahan Hari Kedua Jazz Traffic 2018, Super Seru!Instagram.com/jazztraffic

9. Raisa membuat outdoor stage Jazz Traffic 2018 padat. Sejumlah lagu terlarisnya seperti "Mantan Terindah" sukses bikin penonton larut dalam suasana

10 Potret Kemeriahan Hari Kedua Jazz Traffic 2018, Super Seru!Instagram.com/jazztraffic

10. Padi Reborn menutup Jazz Traffic 2018 dengan gelegar. Tembang legendaris mereka seperti "Kasih Tak Sampai" dan "Mahadewi"

10 Potret Kemeriahan Hari Kedua Jazz Traffic 2018, Super Seru!Instagram.com/jazztraffic

Itulah tadi 10 potret kemeriahan Jazz Traffic 2018 yang penuh dengan musisi terpopuler Indonesia. Para penonton pun pulang dengan perasaan super puas setelah menyaksikan deretan penampilan keren ini. Gak rugi deh buat yang udah dateng! 

Baca Juga: Ramaikan Jazz Traffic 2018, Tulus Bercerita Soal "Labirin"



https://ift.tt/2MXzvfd

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "10 Potret Kemeriahan Hari Kedua Jazz Traffic 2018, Super Seru! - IDN Times (Siaran Pers) (Blog)"

Posting Komentar